Minggu, 15 Oktober 2017

MODIFIKASI AKAR PADA TUMBUHAN DAN FUNGSINYA

akar mengalami modifikasi struktur dan fungsinya sehingga memiliki fungsi tambahan bagi tumbuhan. 
1. wortel 
Hasil gambar untuk gambar wortel








bentuk atau struktur akar : seperti tombak 

fungsi modifikasi akar : menyimpan cadangan makanan

2. pandan 

Gambar terkait
bentuk atau struktur akar : Panjang dan mudah patah
fungsi modifikasi akar : Fungsi akar pada tanaman pandan yaitu untuk bernapas


3. beringin
Gambar terkait
bentuk atau struktur akar : akar napas
fungsi modifikasi akar : menyerap uap air dan gas dari udara

4. kayu api
Hasil gambar untuk gambar akar kayu api
bentuk atau struktur akar : akar tunjang
fungsi modifikasi akar : membantu menopang berat pohon dan untuk bernapas

5. sirih
Hasil gambar untuk gambar akar sirih
bentuk atau struktur akar : akar pelekat
fungsi modifikasi akar : untuk meletakan batang pada tembok maupun tumbuhan lain

6. bruguera parvifolia

Hasil gambar untuk gambar akar bruguiera parvifolia 
bentuk atau struktur akar : tumbuh ke atas kemudian membengkok masuk ke dalam tanah.
fungsi modifikasi akar : berfungsi seperti halnya dengan akar nafas yang terdapat pada tumbuhan di tepi pantai yang rendah berlumpur.

7. kenari 

Gambar terkait
bentuk atau struktur akar : seperti papan
fungsi modifikasi akar : memperkokoh batang yang umumnya pada pohon berukuran besar
8. panili

Gambar terkait
bentuk atau struktur akar : halnya akar pelekat akan tetapi dengan memeluk penunjangnya
fungsi modifikasi akar : melekatkan batangnya pada pohon inang

9. lada 
Gambar terkait
bentuk atau struktur akar : akar pelekat 
fungsi modifikasi akar : untuk melekatkan batang pada tembok maupun tumbuhan lain

sumber :
https://brainly.co.id/tugas/870055
https://brainly.co.id/tugas/844705
https://abisjatuhbangunlagi.wordpress.com/tag/modifikasi-akar/
https://brainly.co.id/tugas/1168370
https://mufidmuarib17.wordpress.com/2012/05/16/laporan-praktikum-akar/
http://sultanariefpakaya.blogspot.co.id/2013/09/jenis-dan-fungsi-akar.html
https://brainly.co.id/tugas/766053

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

BELAJAR BERSAMA RUMAH BELAJAR

https://www.youtube.com/watch?v=0KzVp8-Ekz0